Sektor Perikanan Kota Cirebon Pecahkan Rekor 2025, Lampaui Target hingga 155 Persen

Ilustrasi-Hasil-Tangkapan-Ikan-Kota-Cirebon
Sektor perikanan Kota Cirebon melampaui target hingga 155 persen. Dari target 5.090,40 ton, tangkapan nelayan lokal berhasil mendaratkan 7.894,71 ton ikan. Foto: Ilustrasi/Pixabay.com

​”Tantangan ke depan adalah menjaga konsistensi. Kami akan memperkuat pembinaan teknis agar produktivitas tetap stabil dan memastikan kesejahteraan nelayan meningkat seiring dengan peningkatan produksi yang kita capai,” tutupnya.(*)

0 Komentar